Kamis, 04 Oktober 2012

Soal SPU


1.        Pernyataan berikut ini manakah yang benar? (nomor atom O= 8; F=9)
A.     18O dan  19F mempunyai jumlah neutron sama.
B.     14C dn 14N adalah  isotop karena nomor massanya sama .
C.    18O-2 mempunyai jumlah elektron yang sama dengan 20Ne.
D.    A  dan B benar.
E.     A  dan C benar


2.        Tabel berikut ini adalah lambang unsur hipotetis yang ada di jagad raya serta elektronegatifitas nya:
Unsur
elektronegatifitas
L
2,0
M
3,5
Q
0,9
R
2,5
Berikut ini ikatan yang paling kurang polar  (paling non-polar) adalah:
A.       L-M                                                      D.  Q-R
B.       M-Q                                                     E.  M-R
C.       LR

3.        Bagaimana sifat keperiodikan unsur dalam SPU?

4.        Jelaskan tentang perkembangan model atom!

0 komentar:

Posting Komentar

Followers

Powered By Blogger
Kimia MAN Klaten @ 2016-DAVERANGGA. Diberdayakan oleh Blogger.